PEMILU 2014

Posted by Wahyu Setiawan Kamis, 28 November 2013 0 komentar


P
ada tanggagl 9April 2014 nanti akan dilaksanakannya Pemilu Legislatif, yang mana pada hari tersebut adalah hari penentuan maju atau  semakin burukkah Negara Republik ini, ada beberapa calon kandidat dari berbagai partai yang siap unutk bertarung dengan lawan-lawan lainnya, berikut beberapa partai yang akan mengikuti PEMILU Legislatif 2014.
 

Dan sejauh ini KPU (Komisi Pemilihan Umum ) masih dalam mempertimbangkan media jejaring social
sebagai media pemilihan untuk melakukan kontak komunikasi dalam  pada Pemilu 2014. Dan bila hal ini akan tercapai maka akan semakin efisiensi dan akurat , jadi masyarakat nantinya tidak perlu datang jauh-jauh ketempat TPU, dan rencananya KPU akan membuat aturan pada para pengguna akun jejaring social agar dapat mematuhi aturan-aturan dalam pelaksanaan Pemilu secara tertib nantinya.

Komisioner KPU, Ida Budhiati, menuturkan, "Pemanfaatan media itu tidak menghasilkan kesenjangan kompetisi peserta pemilu. Pengaturannya dibutuhkan karena menciptakan kesetaraan kompetisi antarkandidat. Pengaturan itu enggak sekadar menghilangkan berisik di media tapi untuk membangun kesetaraan," kata Ida di Gedung KPU, Jakarta, Rabu 20 November.
 tujuannya dari Pemilu On-line ini adalah untuk memaksimalkan fungsi dari media sosial yang saat ini sedang sangat populer , namun harus ada pula aturan-aturan agar berjalan dengan baik.


TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: PEMILU 2014
Ditulis oleh Wahyu Setiawan
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://rantaipengetahuan.blogspot.com/2013/11/pemilu-2014.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Template by Cara Membuat Email | Copyright of SAMPAIKANLAH (PESAN) WALAU SATU AYAT.